Materi 6
Materi 6
Narasumber : Hafid Algristian,dr.,Sp.KJ - UNUSA RSI Jemursari
Tema: mahasiswa unusa berintelektual dengan anti kekerasan seksual, antri perundungan menjadi remaja asyik tanpa usik
Salah satu yang membuat kita bertahan adalah impian, tidak peduli bagaimana orang lain menghinamu sehingga kamu rendah diri tapi jika impianmu lebih besar dari semua itu maka kamu akan bertahan.walaupun begitu hal ini bukan berarti membenarkan kekerasan kita kepada orang lain. Selalu ingat Berbalas dendam terbaik adalah dengan berkehidupan dengan baik.
Semua bentuk intimidasi yang bertujuan merendahkan,dilakukanoleh oihak yang kuat kepada yang lemah, adalah bullying.
Walaupun dia salah,dan kamu benar,tidak lantas membenarkan bahwa kamu punya hak untuk mengintimidasi dan merendahkan.
Mari tumbuhkan EMPATI, bersatu jadi Generasi yang Asik tanpa Mengusik
Komentar
Posting Komentar